Menambahkan disk baru Proxmox sebagai LVM dan LVM-thin
Sebagai contoh, disini disk baru terbaca sebagai sdb dan nanti kita akan membuat volume group bernama LVM2
root@Proxmox1 ~ # fdisk /dev/sdb Welcome to fdisk (util-linux 2.33.1). Changes will remain in memory only, until you decide to write them. Be careful before using the write command. Command (m for help): g Created a new GPT disklabel (GUID: A1138AEB-E117-7844-9DA1-0F2106FEA7E7). Command (m for help): n Partition number (1-128, default 1): First sector (2048-937703054, default 2048): Last sector, +/-sectors or +/-size{K,M,G,T,P} (2048-937703054, default 937703054 ): Created a new partition 1 of type 'Linux filesystem' and of size 447.
Membuat Web Scraper Shopee Dengan Python
Banyak sekali aplikasi berbayar untuk scraping produk shopee.co.id, kalian juga bisa membuat aplikasi seperti itu sendiri lho!
Yang kita butuhkan dan gunakan : Python sudah terinstall di komputer kalian Chromedriver sesuai OS dan versi chrome kalian https://chromedriver.chromium.org/downloads Module bs4 untuk parsing html (pip install beautifulsoup4) Proses scraper kita nanti adalah Membuka halaman pencarian langsung dengan kata kunci, misalnya https://shopee.co.id/search?keyword=sepatu%20converse Cari semua link ke setiap produk yang ada di hasil pencarian Kunjungi link setiap produk yang ada di halaman pencarian Terakhir kita ambil data-data yang kita perlukan dari setiap produk Mari kita mulai!
Membuat Temporary Email dengan Domain Sendiri
Pernah menggunakan Temporary Disposable email kayak https://temp-mail.org/id/ ? kalian juga bisa bikin sendiri tapi versi simplenya :D Final proyek kita kali ini akan seperti ini :
Seseorang mengirim email ke domain kita seperti [email protected] yang mana domain kita sudah terkonfigurasi dengan Mailgun, Mailgun akan mengirimkan data ke webhook yang kita buat di Glitch.com, Kemudian kita buat kode agar data yang masuk ke webhook langsung di kirimkan ke chat lewat telegram.
Tutorial Membuat Bot Discord dengan discord.js
Discord adalah sebuah aplikasi pengirim pesan instan gratis dengan fitur VoIP, obrolan video dan fitur untuk mendukung permainan video seperti integrasi dengan Twitch.tv dan Steam. Discord ditujukan terutama untuk pemain, pembuat konten, pengembang, dan penjual permainan video. Discord digunakan oleh sekitar 56 juta pemain permainan video tiap bulannya karena adanya fitur yang mendukung permainan video. Discord dapat berjalan pada peramban web dan aplikasinya sendiri sumber Wikipedia.
Syarat NodeJs silahkan baca di Tutorial cara install NodeJs.